Kontrak Pasar antasari 2023 berakhir, Pengelola baru diharapkan Profesional

mediapublik, Banjarmasin

Pasar Antasari sampai saat ini tahun 2023 masih dikellola oleh PT GIRI ,  diketahui dalam pengelolaannya PT ini masih berkeinginan  melakukan pengelolaannya setelah kontrak berakhir.

Siapapun  yang mengelola baik PT Giri atau Perusahaan yang lain Kabid Perdagangan    Ichrom Muftezar Dinas  Perdagangan & Perindustrian  (Disperdagin) Pemko Banjarmasin berharap Pasar Antasari dapat dikelola secara profesiaonal, sehingga para  pedagang yang melakukan kegiatan disana merasakan  nyaman berusaha dan pengunjung juga demikian dalam suasana  bersih, tertata , tertib.

Dengan cara demikian hususnya pasar antasari yang terbesar di Banjarmasin bisa memberikan kontribusi terhada peningkatan perkonomian di Banjarmasin

Pada Kontrak baru Pasar Antasari 2023, Saratnya adalah  mengajukan kontrak kedepan  salah satunya dapat melakukan penataan Kios pedagang dengan baik dan melakukan  pengelolaan sampah, karena saat ini TPS Antasari sudah dijadikan TPS bagi  Keluarahan disekitarnya.

Begitu juga kios toko dikelola lebih profesioanl dan mengutamakan pedagang yang masih eksis melakukan penjualan, ujar Muftezar dikatakan pada mediapublik,net disela sukuran Walikota Wawali Banjarmasin terlantik kemaren di Balai Kota Banjarmasin.

Sebagai Kota Perdagangan Jasa kota Banjarmasin , dalam konsep kedepan berharap secara physik  harus diperbaiki dalam rangka penaataan kaswasan pasar  supaya terlihat tidak kumuh dan modern. Kemudian Infrastrukturnya pendukungnay  seperti jalan prasarana umum dan tolilet , semoga pasar Antarasa lebih modern dari sekarang.

Kabid. Pasar yang muda ini menghimbau kepada para pedagang agar lebih memperhatikan aspek kenyaman pengunjung artinya jangan sampai toko yang ada itu malah bertambah besar sebab akan memepersempit jalan dan membuat susah petugas kebersihan membersihkannya.

Kepada pedagang lebih bijak menjual dagangan hususnya bahan pokok jangan sampai ada yang mencampurkan dengan bahan bahan berbahaya dalam rangka perlindunganan konsumen.

Kepada pembeli diingatkan  agar lebih dikotrol barang belian jangan sampai barang nya rusak juga kemasannya, semoga Banjarmasin kedepan lebih baik lagi, jelas  Muftezar.(MP)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *